Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2022
Gambar
 SDGs Apa Itu SDGs ? SDGs atau  Sustainable Development Goals merupakan sebuah program pembangunan berkelanjutan global yang disepakati sekitar 193 kepala negara di Markas Besar PBB tahun 2015 sebagai tindaklanjut  dari M illenium Development Goals  (MDGs). SDGs mengusung prinsip utama yaitu Leave No One Behind   sebagai upaya untuk menjawab keadilan prosedural dan keadilan substansial. Program ini mempunyai  17 Tujuan dan 169 Target sebagai giat aksi global yang berlaku hingga 2030. Hal ini berguna untuk mengentaskan kemiskinan, mengurangi kesenjangan, dan melindungi lingkungan. SDGs berlaku secara universal sehingga seluruh negara tanpa kecuali negara maju memiliki tanggung jawab moral untuk mencapai tujuan dan target SDGs. Apa Pilar-Pilar SDGs? T ujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB)/Sustainable Development Goals (SDGs) merupakan program pembangunan berkala internasional guna menstabilkan kesejahteraan ekonomi masyarakat secara kontinu, menjaga keberlanjutan kehidupan sosial masyara